Monitoring dan Evalusasi Pembentukan Satker Baru
- Detail
- Dilihat: 238

Belopa 22 Agustus 2024. Kementerian Keuangan RI melalui Direktorat Jenderal Anggaran dan Direktorat Harmonisasi Peraturan Penganggaran melaksanakan pemantauan dan evaluasi atas implementasi regulasi pembentukan pengadilan tingkat pertama, yakni pada Pengadilan Negeri Belopa dan Pengadilan Agama Belopa, yang dibentuk berdasarkan Keppres Nomor 13 dan Nomor 14 Tahun 2016.













