sosialisasi mari1

Kamis, 13 Februari 2025, Pengadilan Negeri Belopa menggelar Sosialisasi Kebijakan Mahkamah Agung Tahun 2025 yang berlangsung di Ruang Sidang Utama PN Belopa.

Kegiatan ini membahas berbagai materi penting, mulai dari Peraturan Mahkamah Agung, ASN Berakhlak, Restorative Justice, hingga Layanan Disabilitas, dengan menghadirkan narasumber dari internal PN Belopa.

sosialisasi mari2

Melalui sosialisasi ini, diharapkan seluruh pegawai dapat lebih memahami dan mengimplementasikan kebijakan yang mendukung transparansi, profesionalisme, serta pelayanan prima kepada masyarakat.

sosialisasi mari4

sosialisasi mari5